Ada kalanya Ibu harus menghadapi momen-momen saat anak digigit serangga. Gigitan serangga tentu sangat terasa menyakitkan untuk si kecil. Yuk cari tahu apa yang harus Ibulakukan saat anak digigit sera...
Selasa, 19 Juli 2016 | 08:35 WIB Penulis : Erni Wulandari
Menghadapi anak yang 'Mogok' sekolah. Adaptasi anak terhadap lingkungan baru dan teman-teman baru terkadang membuat si kecil menjadi malas / takut kesekolah. Ikuti tips berikut yuk Bunda agar si kecil jadi bersemangat pergi ke sekolah.
1. Jangan dimarahi. Selidiki dulu penyebab anak mogok sekolah, mungkin ada sesuatu yang membuatnya takut atau tak nyaman.
2. Ajak ia bernegosiasi, misalnya dengan membujuknya untuk berangkat sekolah dengan membawa snack lezat yang berbeda dari biasanya.
3. Beri motivasi, misalnya dengan mengatakan di sekolah ia akan bertemu dengan teman-teman dan bermain seru bersama.
4. Luangkan waktu mengantar dan menemaninya agar ia merasa nyaman. Dengan cara ini, Bunda pun bisa mencari tahu hal apa di sekolah yang membuat anak “mogok”.
Semoga si kecil jadi semangat pergi ke sekolah ya Bunda :-)
Sumber : Ayah Bunda
Ada kalanya Ibu harus menghadapi momen-momen saat anak digigit serangga. Gigitan serangga tentu sangat terasa menyakitkan untuk si kecil. Yuk cari tahu apa yang harus Ibulakukan saat anak digigit sera...
"DHA itu baik untuk perkembangan otak. DHA banyak terdapat di ikan-ikan. Ikan salmon itu luar biasa DHA-nya. Tapi di Indonesia kita punya ikan kembung yang sama DHA-nya dengan harga yang jauh leb...
Bolehkah bayi dimandikan setelah imunisasi? Menurut kids childrens health, Moms atau Dads bisa memandikan sebelum atau sesudah Si Kecil diimunisasi. Tapi, mungkin bisa menunggu selama 24 jam. Ka...
Kesehatan gigi dan mulut yang terjaga sejak dini dapat memberikan dampak besar pada kehidupan Si Kecil. Selain tumbuh lebih sehat karena berkurangnya risiko terjangkit penyakit-penyakit tertentu, kond...
WhatsApp ×