Moms, pernahkah memberikan Si Kecil julukan berdasarkan kelakuannya? “Iya nih, si kakak tukang ngompol”, “si cengeng”, “si penakut”, atau “si bandel...
Jumat, 06 Januari 2017 | 08:38 WIB Penulis : Erni Wulandari
Mengapa setiap TK memiliki usia minimal yang berbeda-beda untuk anak yang akan masuk TK kecil ?
Sebenarnya usia TK menurut UU Permendiknas no 146 adalah minimal 4 tahun. Namun ada beberapa sekolah atau lembaga PAUD yang memiliki kriteria dan program sendiri dalam menerima peserta didik berusia di bawah 4 tahun. Tapi biasanya sekolah atau lembaga ini menyertakan beberapa persyaratan yang harus dipenuhi anak jika tetap ingin masuk TK kecil pada usia 3,7 tahun.
Misalnya kemampuan berkomunikasi, bersosialisasi dengan orang dewasa dan teman sebaya, kemampuan motorik yang sudah berkembang baik dan persyratan lainnya. Idealnya jika anak baru berusia 3,7 tahun ia memang seharusnya masuk kelas persiapan atau play group. Bunda tidak perlu khawatir si kecil akan jadi murid tertua dikelasnya, karena sebenarnya setiap sekolah memiliki level atau kelompok belajar yang sesuai usianya.
Moms, pernahkah memberikan Si Kecil julukan berdasarkan kelakuannya? “Iya nih, si kakak tukang ngompol”, “si cengeng”, “si penakut”, atau “si bandel...
Diagnosis Anosmia Dokter akan menanyakan gejala dan riwayat penyakit pasien, serta kapan gejala mulai muncul. Dokter juga akan bertanya tentang bau apa saja yang tidak dapat dicium oleh pasien...
Menjelang masa ujian tidak jarang menimbulkan kecemasan bagi anak dan orang tua. Sebenarnya, apa yang perlu dipersiapkan anak-anak agar lancar mengikuti ujian dengan hasil yang baik? - Keterampilan...
Mengapa banyak mainan anak-anak dibuat berwarna kuning dan merah, sementara warna kebanyakan seragam petugas keamanan atau satpam adalah biru gelap, atau juru rawat berseragam hijau pupus selain putih...