Anak Dengan ADHD Lancar Bersekolah

Kamis, 30 Maret 2017 | 09:01 WIB Penulis : Erni Wulandari


Anak dengan Attention Deficit Hyperactive Disorders (ADHD) yang tidak bisa diam dan sulit berkonsentrasi seringkali dianggap biang ribut di kelas saat sekolah. Namun, psikiater anak dan remaja dr. Gitayanti Hadisukanto, SpKJ(K), dari Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI), memberikan beberapa tip untuk para orang tua dan guru yang bisa diterapkan agar  anak ADHD dapat fokus dan lancar sekolah.

  • Sebaiknya balita duduk di depan kelas agar dia tidak terganggu dengan aktivitas teman yang lain.
  • Pilih posisi tepat di hadapan meja guru agar konsentrasinya semakin maksimal.
  • Jauhkan aneka benda seperti kipas, vas bunga, hingga tumpukan buku dari hadapannya, sebab hal kecil saja bisa membuyarkan konsentrasi.
  • Bagi penjelasan atau instruksi tugas menjadi bagian-bagian kecil. Misalnya, saat mengerjakan PR sekolah, dari 20 soal, sebaiknya kerjakan 5 dulu. Setelah selesai baru lanjutkan lagi. Hal ini untuk menjaga agar anak bisa tetap menjaga fokusnya pada tiap poin.

Artikel Lainnya

Jakarta akhir-akhir ini selalu memperoleh nilai indeks kualitas udara yang buruk, bahkan menurut data pada situs IQAir tanggal 9 Juni 2023, kualitas udara di Jakarta berada di angka 153 AQI dengan ket...

Orang tua cenderung menjadi kritikus terbesar terhadap diri mereka sendiri. Banyak yang merasa kurang baik saat membesarkan anaknya bahkan tidak sedikit yang berambisi menjadi orang tua sempurna....

Ada berbagai cara untuk mengenal dan memahami diri sendiri. Proses pengenalan diri memungkinan kamu untuk mengetahui lebih banyak hal dalam diri. Nah salah satu cara untuk mengenali minat dan potensi ...

Jika saat ini Moms sedang hamil, apakah Moms dan Dads termasuk salah satu orang tua yang selalu penasaran dengan jenis kelamin Si Kecil?   Jika Moms dan Dads belum berhasil “mengintip...

WhatsApp ×
Hai Mom, kami siap membantu anda ..
Kami Online
Senin - Jumat : 08:00 - 17:00 WIB
Minggu & Hari Besar kami LIBUR
Jika ada pertanyaan silahkan menghubungi kami 🤗
......................................................