Anak yang rewel dan merengek terus bisa membuat Bunda kehilangan kesabaran. Tangan Bunda lantas mencubit kakinya sampai ia menangis. Namun ingat ya Bunda selain bisa menyakiti anak dan bisa menimbulka...
Jumat, 21 Oktober 2016 | 15:35 WIB Penulis : Erni Wulandari
Meski sekilas tampak sama, tapi kedua “pengganggu” organ reproduksi perempuan yakni kista dan miom ini ternyata berbeda.
Walau belum ada data pasti jumlah penderita kista dan miom, namun berkat kesadaran masyarakat yang semakin tinggi dan canggihnya alat kedokteran, kini lebih banyak terdiagnosa penderita miom atau kista, khususnya yang ada di organ reproduksi. Semoga tabel berikut tabel berikut bisa membantu Bunda.
|
Kista |
Miom |
Definisi |
Tumor jinak yang terbungkus selaput semacam jaringan dan berisi cairan. |
Bungkus otot rahim yang berubah menjadi tumor jinak. Istilah sederhananya, daging-tumbuh di rahim. |
Lokasi |
|
|
Gejala |
Catatan: ada jenis kista yang tidak memberikan rasa nyeri, sehingga penderita tidak menyadarinya. |
|
Penyebab |
Sampai sekarang belum diketahui pasti, sehingga belum bisa dicari cara pencegahannya. Tetapi diduga, kista disebabkan pencermaran oleh bahan-bahan yang bersifat karsinogenik, misalnya zat kimia. |
|
Penanganan |
Tergantung jenis kistanya.
|
Dapat dilakukan dengan dua cara yaitu:
|
Anak yang rewel dan merengek terus bisa membuat Bunda kehilangan kesabaran. Tangan Bunda lantas mencubit kakinya sampai ia menangis. Namun ingat ya Bunda selain bisa menyakiti anak dan bisa menimbulka...
Ada banyak alasan untuk memberikan bayi vaksin influenza setiap tahun. Vaksinasi flu adalah cara terbaik untuk melindungi si Kecil dari flu dan komplikasinya yang berpotensi serius. Dilansir dari C...
Apakah dot bisa merusak gigi anak? Pertanyaan ini sering muncul di benak para orang tua. Dot memang menjadi alat praktis untuk menenangkan bayi yang rewel atau membantu mereka tidur lebih cepat. ...
Rambut tebal, lebat, dan keriting membutuhkan perawatan khusus, karena tekstur rambut keriting cenderung rentan terhadap kerusakan. Tapi harus diperhatikan kalau penanganan dalam merawat...